Sabtu, 17 Desember 2011

Mengelola Keuangan Pribadi ala Mahasiswa

Sebagai seorang mahasiswa yang masih diberi uang oleh orang tua sudah seharusnya dapat mengelola keuangan pribadi agar tidak menambah beban orang tua yang sudah menjatahkan uang untuk kita.
Berikut cara saya untuk mengelola uang tersebut:

1. Memisahkan uang transport
   berhubung saya naik angkutan umum atau kadang-kadang menggunakan jasa kereta api saya harus memikirkan berapa  transport per-hari yang digunakan setiap kali saya masuk kampus, kemudian memisahkannya.

2. Menjatahkan uang makan
   agar lebih meminimalisir pengeluaran sebaiknya membawa bekal dari rumah meskipun hanya nasi saja, sehingga tinggal membeli lauk di luar nanti. Meskipun begitu sebaiknya kita jatah dahulu per-hari untuk makan.

3. Tidak membeli barang yang tidak berguna
   dalam membeli barang sebaiknya pikir-pikir dulu sebelum membeli, apakah barang tersebut sangat diperlukan pada saat itu atau tidak? jika tidak, sebaiknya acara membeli barang di tunda dengan hanya melihat-lihat saja (hehehe) dan uangnya mungkin nanti bisa dipakai untuk membeli yang lebih dari itu. :)

4. Menabung
  dari sisa uang yang masih ada dalam sebulan itu, seebaiknya di tabung atau di simpan, jikaingin membeli dapat menggunakan uang itu, namun gunakan dengan bijak dan melihat baik atau tidaknya untuk kedepan jika kita membeli, ataau hanya kesenangan sesaat saat menginginkannya.

5. Membuat laporan
   karena zaman sudah canggih kita tidak perlu menggaris-garis atau membuat laporan pengeluaran sehari-hari, karena ada aplikasi yang memudahkan kita untuk meListnya, hanya tinggal memasukkan apa yang kita lakukan dengan uang itu. (Misal: uang awal: 100000, membeli buku : 39000, maka : 10000) dengan begitu kita akan mengingat kemana uang kita, kita pergunakan. :)

6. Bersedekah
   jangan dikira bersedekah akan menguras uang kita, itu SALAH karena dengan bersedekah mungkin pada saat-saat kita sedang memerlukan uang, uang yang kita berikan akan kembali namun bisa saja pada bentuk yang berbeda,, yang pasti sedekah itu kegiatan yang sanngat POSITIF, jadi ga akan rugi deh, mulailah bersedekah dari sekarang, dengan menyisihkan sebagian uang kita. :))

Dengan begitu mudah-mudahan kita tidak seperti peribahasa "lebih besar pasak daripada tiang"

3 komentar:

  1. Rebat FBS TERBESAR – Dapatkan pengembalian rebat atau komisi
    hingga 70% dari setiap transaksi yang anda lakukan baik loss maupun
    profit,bergabung sekarang juga dengan kami
    trading forex fbsasian.com
    -----------------
    Kelebihan Broker Forex FBS
    1. FBS MEMBERIKAN BONUS DEPOSIT HINGGA 100% SETIAP DEPOSIT ANDA
    2. FBS MEMBERIKAN BONUS 5 USD HADIAH PEMBUKAAN AKUN
    3. SPREAD FBS 0 UNTUK AKUN ZERO SPREAD
    4. GARANSI KEHILANGAN DANA DEPOSIT HINGGA 100%
    5. DEPOSIT DAN PENARIKAN DANA MELALUI BANL LOKAL
    Indonesia dan banyak lagi yang lainya
    Buka akun anda di fbsasian.com
    -----------------
    Jika membutuhkan bantuan hubungi kami melalui :
    Tlp : 085364558922
    BBM : fbs2009

    BalasHapus
  2. Thanks infonya. Pada prinsipnya, tiap orang punya cara masing-masing dalam mengatur keuangannya. Ada yang tipe jor-joran di awal bulan, jor-joran di akhir bulan, bahkan ada yang jor-joran tiap hari. Hayo, kamu tipe yang mana? Jawab dalam hati aja ya! Apapun jawaban kamu, penting untuk tetap mengetahui cara mengelola keuangan yang baik dan benar lewat artikel yang saya temuin ini: Cara mudah atur keuangan bulanan

    BalasHapus